PEMIRA (Pemilihan Raya)

PEMIRA (Pemilihan Raya) merupakan sarana kedaulatan mahasiswa yang dilaksanakan rutin pada setiap tahunnya di Poltekkes Kemenkes Semarang yang bertujuan memilih para pemimpinnya. Didalam Jurusan Keperawatan PEMIRA dilaksanakan untuk memilih Calon Gubernur Himpunan Mahasiswa dan...