Kategori D3 Keperawatan Blora
PELANTIKAN PENGURUS AIPViKI REGIONAL V JAWA TENGAH DAN SEMINAR NASIONAL
Pada hari Sabtu, 29 Februari 2020 bertempat di Hotel Alana Surakarta dilaksanakan pelantikan pengurus Asosiasi Institusi Pendidikan Vokasi Keperawatan Indonesia (AIPViKI) Regional V Jawa Tengah Periode 2019-2023. Pelantikan dihadiri oleh Ketua AIPViKI Pusat Yupi Supartini,...
Pekan Literasi Ilmiah 2019 ( Lomba Essay | Lomba Poster Ilmiah Riset | Lomba Poster Non lmiah )
PIMA (Pekan Literasi Ilmiah) yang diadakan untuk ke-dua kalinya dengan tema “TENAGA KESEHATAN SEBAGAI AGENT OF CHANGE DALAM MENCIPTAKAN INDONESIA SEHAT BEBAS SAMPAH ” Emang apasih PIMA? PIMA adalah ajang bergengsi untuk menunjukkan bakat...
Selamat Ramadhan 1440 H
Keutamaan Bulan Ramadhan Alhamdulillah, wa shalaatu wa salaamu ‘ala Rosulillah wa ‘ala aalihi wa shohbihi ajma’in. Sebentar lagi kita akan menginjak bulan Ramadhan. Sudah saatnya kita mempersiapkan ilmu untuk menyongsong bulan tersebut. Insya Allah,...
Lomba dalam Rangka Memperingati Hari Kemerdekaan RI ke-72
Dalam rangka memperingati hari ulang tahun ke-72 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2017,, Prodi Keperawatan Blora menyelenggarakan lomba yang dapat diikuti oleh Mahasiswa tingkat I, II dan III, lomba tersebut antara lain, balap Karung, Lampion...
Upacara dalam rangka memperingati hari “KEMERDEKAAN INDONESIA ke-72”
17 Agustus 1945, tercatat didalam buku sejarah sebagai hari yang sangat spesial karena pada tanggal tersebut Negara Indonesia Memproklamasikan kemerdekaannya dan diakui sebagai Negara Merdeka oleh semua negara di berbagai belahan dunia. Kemerdekaan Indonesia...
Silaturahmi & “Halal Bihalal”
Suatu tradisi berkumpul sekelompok orang Islam di Indonesia dalam suatu tempat tertentu untuk saling bersalaman sebagai ungkapan saling memaafkan agar yang haram menjadi halal di sebut “halal bi halal”. Umumnya kegiatan ini diselenggarakan setelah...
Mahasiswa Prodi Keperawatan Blora Terpilih Menjadi Duta Genre Kab. Blora
Mahasiswa tingkat I Prodi Keperawatan Blora Poltekkes Kemenkes Semarang yang bernama Anang Hananto, pada tanggal 23 Mei 2017, mengikuti pemilihan Duta Generasi Berencana (GENRE) dan terpilih menjadi sebagai Duta GenRe Tingkat kabupaten Blora, ini...
PELATIHAN PPGD
Pelatihan PPGD/BT&CLS ini dilaksanakan pada tanggal 8 s/d 12 Mei 2017 melibatkan seluruh mahasiswa Prodi Keperawatan Blora Pelatihan ini bekerjasama dengan Rumah Sakit Islam Jakarta Pondok kopi, Pelatihan Penanggulangan Penderita Gawat Darurat (PPGD) adalah pelatihan...
Try Out Uji Kompetensi
Pelaksanaan Try Out Ukom (Uji Kompetensi) diProdi Keperawatan Blora, 20 Mei 2017 bertujuan untuk meningkatkan rasa kepercayaan diri (self confidence) dari peserta menghadapi situasi ujian maupun menginspirasi peserta untuk membangun strategi belajar (strategy of...